- Absensi 4-1 KLIK DISINI
- Absensi 4-2 KLIK DISINI
- Absensi 4-3 KLIK DISINI
- Absensi 4-4 KLIK DISINI
- Absensi 4-5 KLIK DISINI
Mupel : PJOK
Assalamua'alaikum Wr. Wb.
PERMAINAN BOLA BESAR
Bola Volly mini adalah permainan
modifikasi dari bola volly standar, bola volley mini dimodifikasi untuk anak
sekolah tingkat dasar/ sd.
B. Tujuan
Permainan Bola Volly Mini
Tujuan untuk membuat anak lebih
aktif dalam berolahraga dan sebagai hiburan.
C. Lapangan dan
Ukuran Volly Mini
Panjang = 12 meter
Lebar = 6 meter
Tinggi Net Putra = 2,1
meter
Tinggi Net Putri = 2
meter
Panjang net = 7 meter
Lebar Net = 90 cm
Berat bola = 230-250 gram
kode postingan 4001
D. Peraturan
Bermain
Jumlah Pemain ada 4 orang dan
ditambah 2 cadangan
Servis dilakukan disebelah kanan
belakang pemain lebih tepatnya di belakang garis
Score atau point dalam permainan
adalah 25 point
Untuk MATERI PJOK KELAS 4 silahkan cek di beranda pilih
MATERI
Gerak Lokomotor
Gerak lokomotor adalah gerak tubuh
dengan berpindah dari satu tempat ke tempat lain yang terdiri dari gerak dasar.
Jadi, dalam gerak ini individu diharuskan mampu untuk memindahkan tubuh dari
posisi A ke posisi B.
A. Berjalan
B. Berlari
c. Melompat
A. BERJALAN
Berjalan
adalah gerakan memindahkan tubuh dari satu tempat ke tempat yang lain. Gerakan
ini dilakukan dengan cara melakukan pergantian langkah salah satu kaki tetap
menumpu pada dasar pijakan.
- Berjalan Mundur
Melangkahkan kaki kebelakang dengan
bergantian kanan dan kiri. Tangan ayunkan dengan seimbang. Tolehkan kepala
kesamping untuk melihat jalanmu dengan benar.
Tujuan berjalan adalah untuk
berpindah tempat dan melakukan aktifitas sehari hari.